Dynamic Columns Filter

Fitur ini dideklarasikan di dalam properti dynamicColumnsFilter. Pengisian dynamicColumnsFilter sama dengan cara mengisi dynamicColumns. Namun, perbedaannya adalah jika kamu mengubah semua input di dalam dynamicColumnsFilter, aplikasi akan secara otomatis melakukan permintaan kembali ke backend sesuai dengan perubahan input tersebut. Seluruh nilai pada input yang diubah akan dikonversi menjadi query string dalam permintaan tersebut. Proses permintaan otomatis ini akan terjadi jika semua input yang diperlukan (required=true) terisi atau jika tidak ada satupun input yang required.

Last updated